Sabtu, 19 April 2025

:
:
Kecelakaan di Tol Gempol – Pasuruan, Warga Jember Meninggal Dunia
Peristiwa
Kecelakaan di Tol Gempol – Pasuruan, Warga Jember Meninggal Dunia

Selanjutnya, korban yang meninggal dunia langsung dibawa ke RSUD R Soedarsono Kota Pasuruan. Sedangkan sopir pikap masih diperiksa oleh petugas kepolisian Satlantas Polres Pasuruan Kota.

“Saat ini pihak kepolisian juga masih mencari identitas dua kendaraan yang kabur usai terlibat kecelakaan,” imbuhnya. (kin)

 

FOTO: DITLANTAS POLDA JATIM

KETERANGAN FOTO: Petugas saat melakukan olah TKP kecelakaan di ruas Tol Gempol – Pasuruan, Kamis (10/4/2025). Kecelakaan ini menyebabkan warga Jember meninggal dunia.

Halaman

1   2  

Bagikan ke:

Berita Terkait