Minggu, 20 April 2025

:
:
Kecelakaan Beruntun di Mayang Jember Libatkan Empat Kendaraan, Sopir Truk Terjepit
Peristiwa Jember
Kecelakaan Beruntun di Mayang Jember Libatkan Empat Kendaraan, Sopir Truk Terjepit

Selanjutnya, sopir langsung dibawa ke Puskesmas Mayang untuk mendapatkan perawatan. Sementara pengemudi lain yang terlibat kecelakaan tidak mengalami luka serius.

“Akibat kecelakaan ini, kami memberlakukan sistem buka tutup untuk mengurai lalu lintas,” imbuhnya.

Kecelakaan Terekam CCTV

Untuk diketahui, kecelakaan ini juga terekam kamera CCTV milik warga. Dalam rekaman itu terlihat truk kuning bermuatan galon melaju dengan kencang di jalanan menurun. Di belakang truk itu terdapat pengendara sepeda motor Scoopy yang juga melaju dengan kencang.

Informasi yang dihimpun, pengendara roda dua merupakan warga Kecamatan Mayang. Pascakejadian pengendara langsung meninggalkan lokasi kecelakaan. Sementara di belakang sepeda motor itu juga terdapat minibus warna hitam yang refleks mengerem. (jum/kin)

 

FOTO: JUMAI/RADAR JEMBER

Halaman

1   2  

Bagikan ke:

Berita Terkait